Artikel Terkait
KPDI KE-13: Pustakawan IAIN Fattahul Muluk Papua Masuk Nominasi
Perpustakaan IAIN Fattahul Muluk Papua juga mengirimkan peserta atas nama bapak Tuwaji, S.Sos., M.Si yang karya ilmiahnya masuk nominasi dan mendapat kesempatan untuk mempersentasikan makalahnya di depan para peserta konfrensi dengan judul “Inovasi Ipusda Papua Maju dalam Rangka Mewujudkan Perpustakaan Digital untuk Transformasi Masyarakat Desa Terisolasi, Terpinggir dan Terbelakang (3T) di Provinsi Papua”. Pada akhir […]
Sharing Program Bersama Perpustakaan DPRD Provinsi Papua
Dalam kunjungan tersebut dihadiri pula oleh Ketua STAIN Al-Fatah Jayapura Bpk Dr.H. Idrus Al-Hamid, S.Ag, M.Si yang didampingi oleh Kepala Perpustakaan dan beberapa staf perpustakaan.Dalam kunjungan tersebut rombongan dari STAIn Al-Fatah disambut oleh Kasubag Undang-undang dan perpustakaan dan kepala perpustakaan DPRD Provinsi Papua. Selanjutnya dalam pertemuan tersebut Kasubag Undang-undang dan perpustakaan dan kepala perpustakaan DPRD […]
Rakon Perpustakaan: Jangan Bilang Tidak Mungkin Untuk Jadi Lebih Baik
(iainfmpapua.ac.id) – “Jangan bilang tidak mungkin untuk jadi lebih baik,” tegas Penasihat Asosiasi Perpustakaan Perguruan Tinggi Islam (APPTIS) Dr. Labibah Zain, MLIS dalam kegiatan Rapat Konsultasi Perpustakaan Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Fattahul Muluk Papua, di salah satu hotel di Jayapura, 21 September 2024 Ia mengatakan, para pengelola kampus harus yakin bahwa perpustakaannya akan mampu […]